-->

Field Trip Temanggung



www.mgmpsosiologijateng.com - Inilah alun-alun kebanggaan masyarakat Temanggung. Disinilah ada simbol Tugu Tani yang berada tepat di Kota Temanggung. Tugu Tani ini menunjukkan keunggulan produksi hasil pertanian di Kab. Temanggung. 

Foto alun-alun Temanggung ini diambil pada hari Kamis, 11 Juli 2019 oleh Bambang Edi S, guru Sosiologi SMA Taruna Nusantara Magelang, tepatnya pada pukul 06.51 wib. 

Bagi para guru sosiologi dan juga antropologi, dapat memanfaatkan alun-alun Temanggung dan alun-alun yang lainnya, menjadi lokasi pengamatan tentang kajian interaksi sosial dan norma sosial. Mari belajar dengan pendekatan field trip, karena pembelajaran ini menarik dilakukan bersama-sama para murid kita. 

Salam Sosiologi

Penulis: Admin MGMP Sosiologi Jateng 


0 Response to "Field Trip Temanggung "

Posting Komentar

Iklan Bawah Artikel